Sabtu, 20 April 2013

HABBATUSSAWDA(Jinten Hitam)



MENGENAL  MANFAAT  HABBATUSSAWDA'  ( JINTAN HITAM )

    Dari Abu Hurairah ?  bahwa Rasulullah ? bersabda," Gunakanlah olehmu habbatussawda' ( jintan hitam ) karena di dalamnya terdapat obat bagi segala macam penyakit selain kematian." (Hr. Bukhari dan Muslim ).
NAMA  HABATUSSAWDA'  DI  BERBAGAI  NEGARA

Arab : habbatussawda' , habbatul barakah ; Armenia : shoushma ; Jerman : schwarzkummel ; Inggris : nigella, love in a mist ; India : kalonjimunga reala ; Canada : karijrigi ; Norwegia : svartkarve ; Rusia : charnuska ; Swedia : svartkummin ; Turki : corekotusiyah ; Spanyol : niguela



HASIL PENELITIAN MANFAAT  HABBATUSSAWDA'

Habbatussawda' (jintan hitam ) meningkatkan fungsi pertahanan tubuh (immune ).  Hasil penelitiannya membuktikan bahwa ia akan menjadi pengobatan universal sejati.
Habbatussaawda' adalah  sumber utama untuk : protein , karbohidrat, lemak tak jenuh ganda, vitamin A , B1,  C dan Niasin seperi : mineral, kalsium, potassium, iron, magnesium, selenium dan zinc.

MANFAAT  HABBATUSSAWDA'  YANG TELAH TERBUKTI


Habbatusawda' telah terbukti mengobati :

- radang sendi                                            
- jerawat dan eksim
 -bau mulut                                                
- saluran kemih dan batu ginjal
-demam dan flu                                          
- TBC
-radang tenggorokan                                  
- lumpuh sebelah ( stroke )
-sakit gigi                                                   
-  cacing pita
-sakit kepala( migrain )                              
- epilepsi
-diare                                                         
- mabuk, kejang
- konstipasi empedu                                    
-  sesak napas                                   
- darah tinggi& darah rendah                      
- penyakit jantung
- sakit dada yang  kronik                             
- mengobati kanker dengan system kemoterapi  
- paru-paru                                                
-  meningkatkan kinerja jantung                 
- mengatasi kesulitan tidur  ( imsomnia )      
- mengatur haid                                             
- meningkatkan aliran ASI                          
- menetralisir pengaruh obat-obatan ( paranoid )
- meningkatkan daya tahan tubuh                
-menurunkan koleserol                                     
- penyakit kencing manis /diabetes             
- mencegah infeksi sebelum dan  sesudah operasi

Hasil penemuan yang  luar biasa ini dapat ditemui dengan mudah di Internet.

     Habbaatusssawda' ( jintan hitam )  mengandung berbagai unsur alami seperti : Nigellon, Fatty, Acids , Glicosides , Phenolie components , corotene , mineral-mineral dan Digestive enzyme yang  semua unsur-unsur tersebut sangat baik untuk merawat kesehatan.

Sekarang sudah banyak Produk habatusaudah yang sudah dikemas  dalam bentuk bubuk atau kapsul anda bisa pesan di sini
print this page Print halaman ini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar